rekomendasi laptop dell

Dell adalah salah satu brand rekomendasi laptop kami yang mumpuni. Pabrikan ini telah lama dikenal sebagai salah satu produsen laptop terkemuka dengan kualitas dan performa tinggi.

Dalam artikel ini, kami akan memberikan rekomendasi laptop Dell terbaik yang wajib kamu beli. Dari kehandalan teruji hingga desain elegan, laptop-laptop Dell menawarkan pengalaman komputasi yang luar biasa.

Dell XPS 13

Dell Laptop XPS 13 Plus

Rekomendasi laptop Dell yang terbaik? Rekomendasi yang pertama adalah seri XPS 13. Meski terbilang cukup mahal, namun seri tersebut memiliki keunggulan tersendiri yang ideal untuk keperluan sekolah serta mobilitas kerja. Berikut review selengkapnya.

1. Performa Seri XPS 13

Seri XPS 13 memiliki prosesor Intel Core i7-8250U dengan 4 cores, 8MB Cache, 4.0 GHz dari generasi ke 8 pada generasi Intel Core terbaru. Ukuran RAMnya sangat besar. Yaitu LPDDR3 8GB 2133MHz. Tidak heran bila kinerjanya menjadi cepat.

Demi mendukung mobilitas kerja penggunanya, salah satu rekomendasi laptop yang satu ini sudah memanfaatkan SSD M.2 PCle NVMe dengan kapasitas nya 256GB. Selain kapasitas memorinya, kapasitas baterai juga sangat besar, bahkan bisa digunakan hingga 21 jam.

Cocok untuk yang suka membawa pekerjaan serta tugas sambil traveling atau bermobilitas. Selain itu, ada banyak file dapat disimpan dengan aman. Baik teks, gambar, audio, audio visual, film, game dan banyak lagi.

2. Desain dan Tampilan Mewah

Rekomendasi laptop Dell XPS 13 memiliki tampilan mewah dan elegan. Ukuran 13,3 inch berlapis frame sangat tipis membuatnya semakin elegan. Semakin megah karena resolusi layarnya sudah 4K Ultra HD (3840×2160).

Sudah dibekali layar sentuh Infinity Edge Touch Display, sehingga memungkinkan akses hanya melalui sentuhan saja. Dibuat dalam dua varian warna, Platinum Silver dan Black Carbon Filter terbuat dari bahan fiber berkualitas.

Salah satu rekomendasi laptop Dell ini sangat cocok untuk para traveler atau pebisnis dengan mobilitas tinggi, sebab bobotnya hanya 1,23 kg. Selain juga bisa dipakai untuk penggunaan multitasking, desain grafis, gaming, dan keperluan lainnya. Cek di sini.

Dell Alienware M15

Dell Alienware M15

Rekomendasi laptop Dell terbaik Alienware M15 memiliki performa paling tinggi di kelasnya, keyboard nyaman untuk mengetik dan bermain game, desain tidak bulky, cenderung tipis serta elegan. Mempunyai layar berukuran 15,6 inchi, resolusi tinggi QHD serta refresh rate sampai 360 Hz.

Untuk tingkat kecerahan layar rekomendasi laptop Dell yang kedua ini bisa mencapai 400 nits. Menggunakan prosesor Intel Core I9 generasi ke-11, RAM sampai 32 GB serta SSD PCle hingga 2 Tb. Perangkat dibekali baterai berkapasitas 86 WHr lengkap dengan teknologi Alienware Battery Defender.

Alienware memadukan teknologi mutakhir dengan fitur desain terbaru bernama Dark Core sehingga, memberikan pengalaman visual terbaik pada pengguna. Fitur Dark Core berfungsi untuk menggelapkan warna interior laptop yang akan meminimalisir gangguan.

Rekomendasi laptop satu ini menggunakan formula cat silky smooth high endurance untuk melapisi body perangkat. Cat membuat perangkat tahan terhadap noda serta membuat tampilan dari perangkat gaming satu ini premium.

Pada bagian keyboard, perangkat ini menghadirkan Ultra Low Profile yang sudah dikembangkan dengan Cherry MX. Keyboard ini berguna untuk membantu para gamer melakukan kustomisasi program macro supaya lebih maksimal.

Rekomendasi laptop dari Dell ini wajib kamu miliki sebab tampilannya yang semakin memukau dengan lampu latar RGB AlienFX tombolnya. Bermain game makin seru dan menyenangkan ditemani 16,8 juta warna. Untuk memastikannya bisa cek di sini.

Dell Laptop Latitude

Dell Laptop Latitude 5330 Laptop Kerja Sekolah Bisnis Jakarta

Rekomendasi laptop Dell selanjutnya Dell Laptop Latitude adalah salah satu rekomendasi dengan harga terjangkau. Pilihan modelnya banyak dengan spesifikasi sesuai kebutuhan pasar. Laptop bisnis ini punya banyak kelebihan, seperti berikut ini.

Dell Latitude terbagi atas 4 macam. Yaitu: Intel Core i5-1135G7, i3-1115G4, i7-1165G7, serta i5-1145G7. Penyimpanan internal dari semua varian tersebut sudah menggunakan SSD dengan kapasitas mulai 256 GB hingga 1 TB, RAM mulai dari 4GB hingga 16 GB.

Desainnya sederhana, ukurannya setebal 1.76 cm dengan berat 1.52 kg. Jadi berukuran lebih kecil dan ringan daripada terdahulunya. Finishingnya dipoles pinggirannya dan lebih gelap. Kemudian ukuran bezel layarnya lebih tipis. Menjadikan rekomendasi laptop ini tampil atraktif dan elegan.

Keyboard luas dan lebih besar dengan desain keycaps yang nyaman untuk mengetik cepat. Ukuran touchpad 18% lebih besar, semakin memudahkan navigasi. Layarnya berukuran 14 inci dengan resolusi 2 pilihan, yaitu Full HD atau HD.

Dibekali fitur ExpressConnect, memungkinkan perangkat bisa terhubung secara otomatis ke Access Point terdekat. Beberapa variannya juga sudah dilengkapi fitur ExpressCharge yang meningkatkan kinerja baterai sesuai pola penggunaan.

Rekomendasi laptop dari kami ini dibekali Prosesor Intel Core generasi ke-11 terbaru yang dapat meningkatkan produktivitas. Hal ini dikarenakan bisa menjalankan aplikasi grafis tinggi dengan lancar dengan dukungan peningkatan clock speed yang signifikan.

Kapasitas RAM hingga 16 GB cocok untuk multitasking tinggi disertai SSD, cocok untuk mengolah banyak data. Konektivitasnya sudah didukung dengan teknologi WiFi 6 yang support dengan perangkat terbaru dan pastinya lebih aman.

Perangkat ini kompatibel dengan banyak jenis monitor, sehingga kamu bisa hubungkannya ke monitor melalui HDMI dan USB Type C. Port USB Type A 3.2 untuk transfer data, serta Port I/O lengkap sehingga tidak merepotkan saat dihubungkan ke banyak perangkat peripheral. Cek di sini.

Dell Laptop Notebook Inspiron

Dell Laptop Notebook Slim Processor Intel Murah Intel Core i7, Intel Core i5

Rekomendasi laptop berikutnya adalah Notebook Inspiron dari Dell. Desain sangat dinamis dengan body tipis. Tampilannya sangat menarik, dengan layar 14 inci sehingga sangat memuaskan jika digunakan.

Dengan layar besar, resolusi cukup optimal yaitu 1366 x 768 piksel. Perangkatnya kuat, tidak mudah rusak karena berbahan baku atom yang keras. Meski begitu beratnya hanya sekitar 2,2 kg, termasuk ringan.

Rekomendasi laptop ini dilengkapi dengan performa yang didukung prosesor Intel Celeron 2957u dengan kecepatan 1.4 GHz. Selain itu juga dibekali RAM 2 GB, cukup untuk menginstal banyak program, aplikasi, dan game tanpa mengurangi performa.

Menggunakan sistem operasi Linux atau Windows, pengguna bisa pilih mana yang paling nyaman. Agar kualitas video dan gambarnya bagus dan jelas, maka di dalamnya sudah ada dukungan teknologi Intel Integrated Graphics.

Dari segi daya, laptop ini dilengkapi Lithium-Ion. Perangkat dapat dipakai untuk aktivitas normal selama kurang lebih 5 jam tanpa mengisi ulang daya. Untuk penggunaan produktif, ketahanan ini cukup menguntungkan.

Fitur-fitur unggulan dari rekomendasi laptop ini adalah pengatur panas. Fitur ini sangat penting, sebab pada saat pemakaian umumnya perangkat lama-lama akan jadi panas. Namun tidak demikian pada Dell Notebook Inspiron.

Digunakan untuk editing video, editing foto, main game, menonton film, tidak perlu khawatir perangkat menjadi panas dan performanya lemot. Pernangka bahkan bisa bertahan hingga suhu 65 derajat Celsius.

Laptop ini juga dilengkapi fitur wireless IEEE802.11 b/g/n. Kemudian juga ruang penyimpanan HDD berkapasitas 500 GB (5400rpm). Penyimpanan tersebut memungkinkan bagi pengguna untuk menyimpan banyak foto, video, film, game, serta dokumen penting lainnya. Pengguna wajib mengetahui spesifikasi lengkapnya di sini.

Dapatkan laptop terbaik dan terpercaya bersama JKT Gadget dengan menghubungi langsung di nomor WA dibawah ini. Anda bisa cek langsung katalog dan rekomendasi laptop terbaik kami melalui website di jktgadget.com.

Baca juga : Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa Teknik Informatika